TpMlGUr8GSM9GpOiTSM6TSO0TY==

Cara Memindahkan Foto dari Hp ke Laptop dengan Cepat Tanpa Perlu Download Aplikasi

Cara Memindahkan Foto dari Hp ke Laptop dengan Cepat Tanpa Perlu Download Aplikasi
Cara Memindahkan Foto dari Hp ke Laptop dengan Cepat Tanpa Perlu Download Aplikasi
(Dok. Canva - Risa)

Jember Terkini - Cara memindahkan foto dari hp ke laptop bisa diupayakan dengan berbagai macam alternatif. 

Cara memindahkan foto dari hp ke laptop sekaligus dengan waktu cepat sebenarnya bisa memakai kabel data dan bluetooth. 

Namun, cara memindahkan foto dari hp ke laptop tanpa kabel data lebih efektif lantaran bisa dilakukan dimana saja. 

Baca Juga: Mengatasi Keyboard Laptop Tidak Berfungsi Begini Caranya, Nggak Perlu Bayar Mahal Cukup Periksa Bagian Ini

Cara Memindahkan Foto dari Hp ke Laptop dengan Cepat

Dilansir Jember Terkini dari laman resmi Tokopedia, berikut ini sejumlah cara memindahkan foto dari hp ke laptop:

1. Menggunakan Kabel USB

Kamu hanya perlu menyambungkan HP dengan laptop menggunakan kabel data. 

Cari folder berisi foto di dalam HP dan tempelkan (CTRL+V) ke folder di laptop yang kamu inginkan.

2. Melalui Kartu MicroSD

Apabila ponselmu menggunakan kartu MicroSD, Kamu bisa memindahkan foto-foto menggunakan card reader atau langsung dari slot kartu memori di laptop.

Baca Juga: Cara Mengatasi Bercak Putih di Layar Laptop, Gak Perlu Buang Duit Cukup Cek Bagian Ini

Keluarkan kartu MicroSD dari ponsel, pasangkan pada card reader atau slot di laptop, lalu buka file explorer untuk mengakses file dari kartu memori. 

3. Menggunakan Flashdisk dengan USB OTG

Jika ponselmu mendukung USB OTG (On-The-Go), Kamu bisa menggunakan flashdisk untuk memindahkan foto. 

Sambungkan flashdisk ke ponsel melalui OTG, salin foto-foto ke flashdisk, lalu pindahkan flashdisk ke laptop. Salin  file dari flashdisk ke laptop.

Baca Juga: Mengapa Laptop Saya Menjadi Lambat? Terungkap Cara Mengatasi Laptop Lemot Tanpa Perlu Bawa ke Tukang Servis, Dijamin 100% Berhasil

4. Menggunakan Layanan Cloud

Penyimpanan awan seperti Google Drive, Dropbox, atau OneDrive memungkinkan kamu memindahkan foto dengan mudah. 

Unggah foto-foto dari HP ke akun cloud yang kamu miliki. Setelah itu, buka akun cloud di laptop dan unduh foto-foto yang sudah tersimpan di sana.

5. Menggunakan Bluetooth

Beberapa laptop terbaru sudah mendukung fitur bluetooth, sehingga kamu bisa memindahkan foto dari HP tanpa kabel. 

Baca Juga: Cara Mengatasi Sayangnya Proses Com Android Phone Telah Berhenti Tanpa Reset Pabrik

Sambungkan bluetooth tersebut, setelah tersambung pilih foto yang ingin dikirimkan dan tunggu proses transfer selesai.

Kesimpulan

Cara memindahkan foto dari hp ke laptop bisa ditempuh dengan berbagai macam cara atau alternatif.

Memindahkan foto dari HP ke laptop dapat dilakukan dengan berbagai cara yang praktis dan fleksibel, baik menggunakan kabel maupun tanpa kabel. 

Baca Juga: Download File Scribd Gratis Gak Perlu Login dan Uploading! dijamin Tidak Limit

Beberapa metode yang dapat digunakan termasuk menggunakan kabel USB, kartu MicroSD, flashdisk dengan USB OTG, layanan penyimpanan cloud, hingga bluetooth.***

Konten berikut adalah iklan otomatis yang ditampilkan oleh Advernative. JemberTerkini.ID tidak terkait dengan materi konten ini.

Ketik kata kunci lalu Enter

close