TpMlGUr8GSM9GpOiTSM6TSO0TY==

Cara Membuat Link Download File di OneDrive, Bisa Langsung Akses ke Chrome hanya dengan Sekali Klik

Cara Membuat Link Download File di OneDrive, Bisa Langsung Akses  ke Chrome hanya dengan Sekali Klik
Cara Membuat Link Download File di OneDrive, Bisa Langsung Akses ke Chrome hanya dengan Sekali Klik
(Dok. Tangkapan Layar YT/ Tri haryanto (SAGUBASWAY))

Jember Terkini - Cara membuat link download file di OneDrive banyak ditempuh seseorang untuk ekspor impor file.

Cara download file di OneDrive cukup mudah sehingga penting bagi Anda untuk mengetahui langkah pembuatan link. 

Sebelum membuat link download, Anda bisa lakukan OneDrive login terlebih dahulu dan mengikuti step by step. 

Baca Juga: Cara Mengaktifkan Ketuk Layar 2 Kali di Oppo A3s Tanpa Aplikasi yang Praktis dan Anti Ribet

Cara Membuat Link Download File di OneDrive yang Praktis dan Selesai dalam 2 Menit

Dilansir Jember Terkini dari laman Ridwan Zio, sebelum melakukan download Anda harus memastikan file telah terupload di OneDrive. 

Berikut ini sejumlah langkah yang bisa ditempuh untuk membuat link download file di OneDrive:

1. Masuk ke Akun OneDrive

Buka [OneDrive](https://onedrive.live.com/) dan masuk ke akun Microsoft Anda menggunakan email dan kata sandi yang terdaftar. 

Baca Juga: Mengatasi Laptop Tidak Bisa Connect WiFi yang Paling Mudah dan Praktis

Pastikan Anda sudah mengunggah file yang ingin dibagikan di dalam folder OneDrive Anda.

2. Pilih File yang Ingin Dibagikan

Setelah login, cari dan pilih file atau folder yang akan dibagikan. Anda bisa menggunakan fitur pencarian untuk mempermudah menemukan file yang dimaksud. 

Setelah file ditemukan, klik kanan pada file tersebut, dan pilih opsi Bagikan atau share. 

Baca Juga: Mengatasi Laptop Tidak Bisa Connect WiFi yang Paling Mudah dan Praktis

3. Pengaturan Link

Saat memilih opsi Bagikan, OneDrive akan membuka jendela pengaturan berbagi. Di sini, Anda dapat mengatur siapa yang bisa mengakses link tersebut.

Jika Anda ingin membuat link download terbuka untuk semua orang, pastikan memilih opsi Anyone with the link (Siapa saja yang memiliki link). 

4. Salin Link

Setelah melakukan pengaturan sesuai kebutuhan, klik tombol copy Link atau Salin Tautan.

Baca Juga: Cara Screenshot di Laptop Acer Hasil Jernih dan Langsung Tersimpan ke File Manager

Link ini adalah link berbagi standar yang memungkinkan siapa saja untuk mengakses file Anda jika telah mendapatkan izin. 

5. Ubah Link Menjadi Link Download

Agar link tersebut langsung mengunduh file saat diakses, Anda perlu sedikit mengubahnya. Link yang dihasilkan oleh OneDrive biasanya berformat berikut:

Link langsung diarahkan ke file: https://onedrive.live.com/download?cid=<kode_cid>&resid=<kode_resid>

Baca Juga: Cara Record di Laptop Windows 11 Kualitas Jernih, Nggak Bakal Pecah Meskipun Dibagikan Berulangkali

6. Tes Link Download

Jika link telah diubah, cobalah membuka link tersebut di tab browser baru untuk memastikan bahwa file langsung diunduh. 

Nantinya file langsung terdownload tanpa membuka tampilan pratinjau, hal ini berarti link download sudah berhasil dibuat.

Kesimpulan

Cara membuat link download file di OneDrive sebenarnya sangat mudah untuk diterapkan semua orang. 

Baca Juga: 4 Cara Menghapus Foto Profile Teman di WhatsApp, Nomor 2 Belum Banyak Orang yang Tau

Dengan paltform tersebut, Anda bisa berbagi file mulai dari gambar, video, aplikasi, hingga audio. 

Bagikan link tersebut kepada pengguna lain agar bisa akses file. Biasanya sejumlah kantor atau perusahaan memakai OneDrive untuk memudahkan pengerjaan tugas.***

Konten berikut adalah iklan otomatis yang ditampilkan oleh Advernative. JemberTerkini.ID tidak terkait dengan materi konten ini.

Ketik kata kunci lalu Enter

close